Senin, 01 April 2013

Cara Konfigurasi Navigasi Halaman Pada Blogger

Melanjutkan tutorial sebelumnya yaitu Cara Membuat Navigasi Halaman Ala Wordpress yang mana kita telah mempelajari Cara Membuat Navigasi Halaman yang berpungsi untuk menjelajahi arsip blog /web lebih dalam, menyesuaikan Jumlah link-link halaman serta jumlah postingan-postingan yang di tampilkan pada setiap halaman . Nah sesuai judul kali ini yaitu Cara Konfigurasi Navigasi Halaman Pada Blogger , kita akan mempelajari bagai mana cara mengkonfigurasi navigasi halaman dengan baik dan benar , sehingga dapat menghasilkan tampilan navigasi halaman yang kita inginkan pada blog kita.

Dan adapun Cara Konfigurasi Navigasi Halaman Pada Blogger adalah:

1. Login ke blogger dasbor dengan ID anda.

2. Kemudian pilih Opsi lainya >>> Setelan.

3. Selanjutnya Klik Pos dan komentar .

4. Jika anda menginginkan 9 (Sembilan Postingan Pada Home)anda bisa mengisi kotak disamping tulisan Tampilkan sebanyak mungkin dengan angka 9 (sembilan) lihat gambar di bawah.



5. Kemudian klik Simpan Setelan dibagian kanan atas halaman Setelan › Pos dan komentar.

6. Selanjutnya klik Templete >>> Edit HTML >>> Klick "Expand Widget Templates".

7. Cari Kode seperti di bawah ini (Gunakan Ctrl+F atau F3 untuk mencari kode).

var postperpage=7; atau perPage: 7;

8. Kemudian ganti dengan kode dibawah ini.

var postperpage=9; atau perPage: 9;

9. Simpan templete anda.

Selesai dan semoga bermanfaat....

Posted by: Bambang PageBambang PageUpdated at : 08.00


Jika Anda Menyukai Artkel Seperti Di atas,Link back ke artikel ini dengan mengcopy salah satu kode di bawah ini

URL untuk Postingan:


HTML Link Code:

BB (forum) link code:



4 komentar:

  1. weiss.....keren tutorialnya. jago blogging nih.

    BalasHapus
  2. selamat pagi sob,,,owgh iya menurut sobat berapa maksimal jumlah postingan yang bagus di tampilkan pada home page blog ? saya minta izin sob follow blognya, kalau ada waktu kesebelah juga yaa jalan jalan dan follback....

    BalasHapus
    Balasan
    1. Sebaiknya tidak terlalu banyak pada home agar tidak memberatkan loding blog pada home ok ....

      Hapus
  3. Mantap......
    saya dah bacadan ada pencerahan

    BalasHapus

 

Copyright 2011 Bambang's Page is proudly powered by blogger.com | Design by Bambang's Page | Find us on Google+

Postingan Baru

Komentar Baru

Postingan Acak