Rabu, 16 Februari 2011

Menambahkan Comment Box Di Facebook Fanpage FBML

Comment Box pada facebook fanpage merupakan cara terbaik untuk menggetahui apa yang ada dipikiran fan (penggemar) facebook page atau blog anda.pertama-tama kita harus menambahkan applikasi fbml ke facebook fanpage kita baca pada postingan (Cara Membuat Facebook Landing Page)dimana anda akan menemukan cara menambahkan static fbml pada facebook fan page anda.nah pada artikel kali ini,sesuai dengan judul postingan yaitu Menambahkan Comment Box Di Facebook Fanpage FBML ada beberapa langkah yang harus kita lakaukan.


Adapun langkah-langkahnya adalah:

1. Anda telah memiliki facebook fanpage tentunya.Bagi yang belum baca (Cara Membuat Facebook Fanpage).

2. Tambahkan Satatic FBML pada facebook fanpage kita, baca di sini.

3. Tambahkan kode di bawah ini pada pada FBML facebook fanpage anda

<fb:comments xid="bambangpage_comments" canpost="true" candelete="false" returnurl="http://www.facebook.com/bambangpage dot blogspot dot com">
<fb:title>Comments here...</fb:title>
</fb:comments>


Ganti tulisan yang berwarna hijau sesuai dengan page milik anda .

selesai dan semoga bermanfaat....



Posted by: Bambang PageBambang PageUpdated at : 03.25


Jika Anda Menyukai Artkel Seperti Di atas,Link back ke artikel ini dengan mengcopy salah satu kode di bawah ini

URL untuk Postingan:


HTML Link Code:

BB (forum) link code:



0 komentar:

Posting Komentar

 

Copyright 2011 Bambang's Page is proudly powered by blogger.com | Design by Bambang's Page | Find us on Google+

Postingan Baru

Komentar Baru

Postingan Acak

  • Cara Menghindari Spasi Di atas Table Di Postingan Blogger27/11/2009 - 0 Comment
  • Cara Menyembunyikan Widgets/Gadgets Di Blogger01/09/2012 - 0 Comment
  • Cara Menambahkan Icon Atau Image Disamping Title Sidebar15/03/2009 - 0 Comment
  • Cara Membuat  Fixed Slide Out Menu07/01/2010 - 0 Comment